Menentukan Tema Cerpen, Latar Cerpen dan Penokohan dalam Cerpen

Dalam sebuah cerpen ada beberpa unsur yang mempengaruhi isi cerpen yaitu unsur ekstrinsik  dan unsur intrinsik. Diantara unsur intrinsik pada cerpen adalah tema, latar dan penokohan. Pada pembahasan kali ini kita akan lebih mendalami unsur-unsur intrinsik tersebut diantaranya tentang tema, latar dan penokohan. Pengertian tema cerpen Tema adalah pokok pikiran yang menjadi jiwa atau dasar … Read more

Cara dan Langkah-langkah Menulis Cerpen yang Baik dan Benar

Keterampilan menulis cerpen akan sangat menunjang prestasi baik untuk pelajar maupun mahasiswa atau bahkan umum. Untuk mengasah keterampilan menulis cerpen dapat dilakukan dengan cara mengikuti lomba-lomba menulis cerpen, lombah menulis cerpen terbaru, dan kegiatan menulis lainnya. Dalam penulisan karya tulis, khususnya cerpen, diantara dua faktor yang mempengaruhi penulisan cerpen yaitu unsur intrinsik dan unsur ekstrinsik; … Read more

Contoh Cerpen dengan Sudut Pandang Orang Ketiga Pelaku Utama Serba Tahu

Setidaknya ada beberapa jenis contoh cerpen jika ditinjau dari kedudukan tokoh dan sudut pandang pengarangnya, diantaranya; cerpen sudut pendang orang pertama pelaku utama, cerpen sudut pandang orang pertama pelaku sampingan, cerpen sudut pandang orang ketiga pelaku utama dan cerpen sudut pandang orang ketiga pelaku sampingan serta cerpen sudut pandang orang ketiga serba tahu. Pada pembahasan … Read more

Contoh Cerpen dengan Sudut Pandang Orang Pertama Pelaku Utama

Setidaknya ada beberapa jenis contoh cerpen jika ditinjau dari kedudukan tokoh dan sudut pandang pengarangnya, diantaranya; cerpen sudut pendang orang pertama pelaku utama, cerpen sudut pandang orang pertama pelaku sampingan, cerpen sudut pandang orang ketiga pelaku utama dan cerpen sudut pandang orang ketiga pelaku sampingan serta cerpen sudut pandang orang ketiga serba tahu. Pada pembahasan … Read more

Pengertian dan Macam-macam Jenis Sudut Pandang dalam Cerpen serta Contohnya

Pada pembahasan kali ini akan dijelaskan tentang definisi dan pengertian sudut pandang dalam cerpen, macam-macam sudut pandang, jenis-jenis sudut pandang, contoh sudut pandang dalam cerpen, contoh cerpen sudut padang pertama, contoh cerpen sudut panang ketiga dan contoh cerpen sudut pandang campuran. Pengertian sudut pandang Sudut pandang (point of view) adalah cara penulis dalam menempatkan dirinya … Read more