Pengertian Anomi Sosiologi Menurut Robert K Merton Dan Teori Anomie

Proses disintegrasi sebagai akibat perubahan sosial dapat terjadi dalam peristiwa anomie. Apa yang dimaksud dengan anomie? Bagaimana teori anomi? Pengertian Anomie Menurut kamus besar bahasa Indonesia (KBBI), Anomie adalah perilaku tanpa arah dan apatis atau keadaan masyarakat yang ditandai oleh pandangan sinis (negatif) terhadap sistem norma, hilangnya kewibawaan hukum, dan disorganisasi hubungan antara manusia, atau … Read more

Pengertian Mestizo Culture Dan Contohnya

Sebagaimana Cultural Lag, mestizo culture juga merupakan salah satu peristiwa disintegrasi dari sebuah perubahan sosial di masyarakat. Proses disintegrasi sebagai akibat perubahan sosial dapat terjadi dalam peristiwa mestizo culture. Apa itu yang dimaksud dengan mestizo culture? Pengertian Mestizo Culture Mestizo culture (percampuran kebudayaan) merupakan suatu proses percampuran unsur kebudayaan yang satu dengan unsur kebudayaan lainnya … Read more

Pengertian Cultural Lag dalam Sosiologi dan Contohnya

Cultural Lag merupakan salah satu peristiwa dari disintegrasi, yang mana disintegrasi ini adalah salah satu reaksi masyarakat terhadap bentuk perubahan sosial. Proses disintegrasi sebagai akibat perubahan sosial dapat terjadi dalam peristiwa sepeti cultural lag. Pengertian Cultural Lag Salah satu teori terkenal dalam sosiologi mengenai perubahan dalam masyarakat adalah dikenalkannya istilah cultural lag.  Teori ini dikemukakan … Read more

Pengertian Konformitas dan Gejala-gejala Disintegrasi Sosial

Disintegrasi sosial merupakan salah reaksi masyarakan akibat adanya perubahan sosial yang dapat berbentuk konflik atau perpecahan. Proses Disintegrasi Akibat Perubahan Sosial Sejauh mana perubahan sosial dapat menimbulkan ketidakserasian, tergantung pada erat tidaknya integrasi antara unsur-unsur kebudayaan yang ada dalam masyarakat tersebut. Pengertian konformitas Konformitas Dalam masyarakat yang terintegrasi secara kuat, setiap anggota masyarakat telah melakukan … Read more

Sebab-sebab Kenakalan Remaja beserta Penjelasannya

Kenakalan remaja merupakan salah bentuk disintegrasi sosial, pada pembahasan kali ini akan dijelaskan tentang pengertian kenakalan remaja, contoh kenakalan remaja dan sebab-sebab kenakalan remaja. Menurut Fuad Hassan, kenakalan remaja adalah sebuah perbuatan antisosial yang dilakukan oleh seorang remaja yang apabila dilakukan oleh orang dewasa dapat dikategorikan sebagai tindak kejahatan (crime). Sebab-sebab kenakalan remaja Secara umum, … Read more

Pengertian Disintegrasi Sosial dan Bentuk-bentuknya

Adanya perubahan sosial di tengah-tengah masyarakat menimbulkan reaksi yang berbeda-beda pada masyarakat itu sendiri, ada diantaranya yang menyikapinya dengan penerimaan namun ada pula yang menyikapinya dengan penolakan, konflik atau perpecahan. Istilah yan kedua inilah yang akan dijelaskan pada pembahasan kali ini yaitu konflik atau perpecahan atau disintegrasi. Pengertian Disintegrasi Menurut kamus besar bahasa Indonesia, disintegrasi … Read more